K-Pop

Baekhyun EXO Umumkan Comeback Mei Lewat Mini Album Baru “Essence of Reverie”

Share
Share

Kordate.id – Pada 25 April pukul 14.00 KST, Baekhyun merilis video teaser yang mengumumkan peluncuran mini album kelimanya yang bertajuk “Essence of Reverie”, yang dijadwalkan rilis pada 19 Mei pukul 18.00 KST.

Ini akan menjadi album pertama Baekhyun dalam delapan bulan sejak perilisan “Hello, World” pada September lalu, sekaligus menjadi comeback pertamanya setelah kolaborasinya bersama penyanyi-penulis lagu asal Amerika, UMI, dalam single digital “Do What You Do” pada bulan Maret.

Sudah siap menyambut comeback Baekhyun? Nantikan update selanjutnya, ya!

Source : Soompi

Share

Leave a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Articles
K-DramaK-Pop

Lee Hong Ki FTISLAND dan Wonhee ILLIT Akan Tampil Spesial di Drama Mendatang “Spring of Youth”

Kordate.id – Pada 24 April, tim produksi drama “Spring of Youth” merilis cuplikan...

K-Pop

Wendy Gabung Agensi Baru Usai Hengkang dari SM & Rilis Beberapa Foto yang Memukau

Kordate.id – Pada 25 April, agensi hiburan baru ASND—yang sebelumnya telah merekrut lima...

Editor's PickK-DramaK-Pop

Yook Sungjae dan Kim Ji Yeon Hadapi Kekuatan Mistik Saat Ritual Pemanggilan di Drama “The Haunted Palace”

Kordate.id – The Haunted Palace adalah drama fantasi sejarah bergenre rom-com yang mengangkat...

K-Pop

ENHYPEN Tampil di “Jimmy Kimmel Live!” Jelang Penampilan Mereka di Coachella

Kordate.id – Bersiaplah untuk menyaksikan ENHYPEN tampil di panggung Jimmy Kimmel Live!...